LabVIEW Team Indonesia

cancel
Showing results for 
Search instead for 
Did you mean: 

MENAMPILKAN INPUT ADC DARI PLC OMRON DI LABVIEW

Bagaimana cara menampilkan data hasil pengukuran ADC menggunakan MAD11 pada PLC omron ditampilkan di LabView?

0 Kudos
Message 1 of 4
(4,533 Views)

halo kahim,

bisa dijelaskan tentang PLC nya secara detail? Model yang dipakai apa saja? Sepengertian saya soal Omron, ada CPUnya, ada Modul-nya.

Tergantung model di atas maka caranya berbeda. Biasanya yang saya tahu adalah melalui host-link via RS232 atau Serial Communication

Certified LabVIEW Developer (CLD)
Certified TestStand Developer (CTD)
Using LabVIEW 8.5.1 (2008) to LabVIEW 2021
0 Kudos
Message 2 of 4
(3,313 Views)

Untuk PLC nya sendiri menggunakan MRON CJ1M CPU23, untuk modul yangdiguakannya menggunaka MAD 42.. MAD ini mendeteksi sinyal analog dari rangkaian variabel..

0 Kudos
Message 3 of 4
(3,313 Views)

kalau saya baca, CJ1M PLC ini bisa pakai Modbus, coba direcheck kembali, saya attach manualnya:

http://downloads.industrial.omron.eu/IAB/Products/Automation%20Systems/PLCs/Modular%20PLC%20Series/C...

kalau bisa Modbus, tinggal atur LabVIEW pakai Modbus library via Serial Port

Certified LabVIEW Developer (CLD)
Certified TestStand Developer (CTD)
Using LabVIEW 8.5.1 (2008) to LabVIEW 2021
0 Kudos
Message 4 of 4
(3,313 Views)